KUNJUNGAN CAMAT BANDAR PASIR MANDOGE KE KANTOR BAWASLU



(Kamis, 15/02/2024) Camat Bandar Pasir Mandoge (Micam Sitorus, S.H) bersama Sekcam Bandar Pasir Mandoge (Hendy Bakti Pratama Tambunan, S.STP, M.Si) mengadakan kunjungan kerja ke Kantor Bawaslu Kecamatan Bandar Pasir Mandoge.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar