RAPAT STAFF PEGAWAI KANTOR CAMAT BANDAR PASIR MANDOGE

 


(Jumat, 02/02/2024) Pegawai Kantor Camat Bandar Pasir Mandoge menggelar rapat staff yang diadakan di Ruang Kerja Camat. Rapat ini juga sekaligus sebagai acara perkenalan dengan Camat Baru yang ditempatkan di Kecamatan Bandar Pasir Mandoge, Ibu Micam Sitorus, S.H. Rapat ini bertujuan untuk membahas program kerja kedepannya serta hambatan atau permasalahan yang ada di lokasi kerja Kecamatan Bandar Pasir Mandoge.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar